Membuat Jam Digital dengan Arduino ESP32, RTC DS1302 dan LCD i2C
Membuat Jam Digital dengan Arduino ESP32, RTC DS1302 dan LCD i2C Kita akan membuat Jam Digital menggunakan Arduino ESP32 sebagai Controllernya, RTC DS1302 sebagai data untuk waktu dan tanggalnya, dan LCD i2C untuk menampilkan data waktu dan tanggalnya :
ini merupakan Pengembangan dari pembahasanan sebelumnya LCD 16 x 2 I2C dengan Arduino ESP32
Apa yang harus disiapkan sebelum membuat jam digital
- Arduino ESP32
- LCD i2C [16 x 2]
- RTC DS1302
- Kabel Jumper
Rangkailah pengkabelan sesuai wiring dibawah ini
Modul RTC DS1302 Arduino ESP32
- VCC ——————> 3v3
- GND ——————> GND
- CLK ——————> D5
- DATA —————–> D4
- RST ——————> D2
lebih lengkapnya bisa di lihat di gambar wiring di bawah ini :
Sebelum masuk ke-pemrograman ada 2 library yang harus kamu masukan ke Arduino. Library lCD i2C dan Library untuk RTCnya, silahkan Download dulu lewat Link di bawah ini:
Jika library sudah dimasukan dilanjutkan dengan pemrograman. Silahkan kamu copy paste atau ketik ulang sketch dibawah ini:
link terkait Silahkan mencoba jika ada pertanyaan bisa hubungi saya di sosial media atau pun kirim email : https://kelasrobot.com/membuat-jam-digital-dengan-arduino-uno-rtc-ds1302-dan-lcd-i2c/