Merancang Antrian parkiran dengan interupt di arduino
- Ketika pertama kali dijalankan di layar komputer akan tertulis “PARKIRAN KOSONG”.
- Dalam keadaan kosong, jika tombol keluar ditekan maka system tidak bereaksi
- Dalam keadaan kosong, jika tombol masuk ditekan satu kali, maka di layar komputer akan tertulis “Jumlah Mobil: 1” dan jika ditekan lagi maka akan tertulis “Jumlah Mobil: 2” dan jika ditekan lagi maka jumlah mobil akan bertambah lagi. Begitu seterusnya hingga jumlahnya menjadi 10.
- Pada penekanan yang ke 10 akan muncul tulisan “Jumlah Mobil: 10” yang disertai dengan tulisan “MAAF PARKIRAN PENUH” yang berada di bawahnya.
- Dalam keadaan penuh jika tombol masuk di tekan, maka system tidak bereaksi.
- Dalam keadaan penuh jika tombol keluar ditekan 1 kali maka jumlah mobil akan berkurang 1. Begitu seterusnya hingga tempat parkir menjadi kosong lagi.
Skematik nya tediri dari :
- ARDUINO UNO R3.
- BUTTON
- GROUND
- POWER
- VIRTUAL TERMINAL
file project dapat di unduh di https://github.com/wanwanvm/wanwanvm.github.io/tree/main/tugas/antrianparkir Artikel berikutnya adalah Switch atau silahkan kirim masukan untuk saya ingin membuat apa. Semoga bermanfaat. jika kurang jelas bisa komentar atau dm twitter @wanwanvm
Written on April 29, 2022